Deskripsi pekerjaan :
- Memahami Arus kuat dan lemah
- mampu membaca singleline / wiring diagram
- Memahami kontrol mesin elektrika
- Memahami dan memperbaiki masalah kelistrikan baik mesin atau panel
- Mempunyai pengetahuan dasar mengenai Electrical Equipment
- Mampu membuat perhitungan , analisa, dan estimasi pekerjaan Elektrikal
- Mampu membuat jadwal set pekerjaan untuk project
- Mampu memahami sistem kelistrikan, produk, komponen, dan aplikasi melalui desain dan pelaksanaan, menerapkan pengetahuan kelistrikan dan material
Kualifikasi :
Pendidikan : S1 Teknik Elektronik atau setara
Usia : Maxium 35 tahun
Pengalaman : Minimal 3 tahun